ZonaJogja.Com – Forum Jurnalis Jogja (FJ2) bekerjasama dengan Forum Wartawan Ekonomi dan Bisnis (Forwakobis) menyelenggarakan FJ2 Motor Touring. Acara yang didukung JNE ini diikuti sepuluh jurnalis ini dilepas Marketing Communication…
Sport

Fun Run Kotabaru Sukses, Diikuti Ratusan Orang dari DIY dan Jateng
ZonaJogja.Com – Ratusan pelari mengikuti Fun Run Kotabaru yang diselenggarakan Minggu (9/2/2025) pagi. Acara ini menjadi bagian rangkaian Tour De Kotabaru. Kegiatan tahun ini kali ke-empat sejak pertama digelar tahun…

Sukseskan Sport Tourism, Dispar Kulon Progo Kirim Tim Sambanggo Ikuti Kejurnas Bola Voli
ZonaJogja.Com – Terobosan Dinas Pariwisata Kulon Progo mempromosikan tempat-tempat wisata layak mendapat jempol. Organisasi perangkat daerah yang dipimpin Joko Mursito ini mulai merambah olahraga untuk mengenalkan pariwisata Kabupaten Kulon Progo…

Perkasa di Setiap Laga, Tim All-Stars Kudus Juara MilkLife Soccer Challenge 2025
ZonaJogja.Com – Tim All-Stars Kudus sukses mencatatkan sejarah sebagai kampiun pada gelaran perdana MilkLife Soccer Challenge All-Stars yang digagas Bakti Olahraga Djarum Foundation dan MilkLife. Dalam laga final yang digelar…

Yogyakarta Buktikan Ketangguhan Talenta Pesepakbola Putri
ZonaJogja.Com – Tim All-Stars Yogyakarta yang diperkuat talenta pesepakbola putri belia telah membuktikan diri di ajang MilkLife Soccer Challenge All-Stars di Supersoccer Arena, Rendeng, Kudus pada 24-26 Januari 2025. Menjalani…

Dramatis di Hari Pertama, Tim MilkLife Soccer Challenge All-Stars Yogyakarta Optimitis Melaju Semifinal
ZonaJogja.Com – Tim MilkLife Soccer Challenge All-Stars Yogyakarta tampil bersemangat pada laga fase grup B MilkLife Soccer Challenge All-Stars di Supersoccer Arena, Kudus, Jawa Tengah, hari ini (24/1/2025). Dalam partai…

Mau Gunakan GOR dan Lapangan di Kota Yogyakarta? Begini Caranya
ZonaJogja.Com – Mau bikin acara di gedung olahraga di Kota Yogyakarta? Tak perlu khawatir. Pemkot Yogyakarta memberi kemudahan bagi masyarakat yang ingin memanfaatkan fasilitas gedung olahraga untuk kegiatan. Calon pengguna…

Tapak Suci Borong Medali di Kejuaraan Silat Dunia, Dapat 3 Emas, 1 Perak dan 2 Perunggu
ZonaJogja.Com – Tapak Suci Putera Muhammadiyah berjaya di ajang World Pencak Silat Championship 2024. Pada kejuaraan ke-20 yang diselenggarakan di Abu Dabhi UEA, 18-19 Desember 2024, atlit Tapak Suci menyumbang…

Porkot Yogyakarta Digelar, 204 Peserta Ikuti Turnamen Catur, Siapa Juaranya?
ZonaJogja.Com – Turnamen catur Pekan Olahraga Kota (Porkot) Kota Yogyakarta panen peserta. Sebanyak 204 orang dari 14 kemantren se Kota Yogyakarta menjadi peserta turnamen. Event ini diselenggarakan Komite Olahraga Nasional…

Percasi Yogyakarta Gelar Kraton Cup #3, Diikuti 320 Peserta, Total Hadiah Rp 21 Juta
ZonaJogja.Com – Pengurus Kota (Pengkot) Percasi Yogyakarta kembali menyelenggarakan Kejuaraan Nasional Catur Terbuka Kraton Cup #3. Kejurnas yang digelar di Pendopo Ndalem Mangkubumen, Kampus 1 Universitas Widya Mataram, 3 November…

Ratusan Pesilat Tapak Suci Muhammadiyah Kumpul di Museum Diponegoro, Latihan Bersama Pendekar
ZonaJogja.Com – Ratusan anggota Tapak Suci Muhammadiyah berkumpul di Lapangan Tenis Museum Diponegoro, Tegalrejo, Yogyakarta (27/10/2024). Mereka datang dari berbagai kampung yang tersebar di 17 kemantren se-kota Yogyakarta. Di tempat…

MilkLife Soccer Challenge Seri 2 Berakhir, SD Muhammadiyah Sapen dan MIS Al Islamiyah Grojogan jadi Juara Kampiun
ZonaJogja.Com – Juara baru lahir pada laga final MilkLife Soccer Challenge – Yogyakarta Seri 2 2024 di Stadion Tridadi Sleman, Minggu (27/10/2024). MIS Al Islamiyah Grojogan tampil sebagai juara Kategori…

Peserta MilkLife Soccer Challenge Seri 2 Melonjak, Diikuti 1.203 Siswa dari 113 SD/MI di DIY
ZonaJogja.Com – Peningkatan jumlah peserta yang sangat tinggi terjadi pada gelaran MilkLife Soccer Challenge – Yogyakarta Seri 2 2024. Dibandingkan perhelatan seri pertama Juli lalu, kenaikan lebih dari dua kali…

Hadapi Piala AFF Futsal, Timnas Futsal Indonesia Uji Coba Lawan Malaysia di GOR Amongrogo
ZonaJogja.Com – Jelang kiprah di Piala AFF Futsal 2024, Timnas futsal Indonesia menggelar laga uji coba kontra Malaysia di GOR Among Rogo Kota Jogja, Minggu (13/10/2024) besok. Pelatih Timnas Indonesia,…

Gandeng PWI Sleman, PDAM Tirta Sembada Gelar Turnamen Tenis Meja
ZonaJogja.Com – PDAM Tirta Sembada Sleman menggelar Turnamen Tenis Meja Ganda Beregu Putra. Ini adalah event perdana berlabel “PDAM Tirta Sembada Cup I 2024” yang menjadi bagian rangkaian momen HUT…

Dipilih 11 Klub Catur, Inung Nurzani jadi Ketua Pengkot Percasi Kota Yogyakarta
ZonaJogja.Com – Persatuan Catur Seluruh Indonesia (Percasi DIY) memberi restu penyelenggaraan Musyawarah Kota Luar Biasa Percasi Kota Yogyakarta periode 2024-2026. Musyawarah yang dilaksanakan di Kuliner Sompilan, 1 Oktober 2024 ini…

Dapat 7 Medali Emas, Tapak Suci Putera Muhammadiyah Berjaya di PON 2024
ZonaJogja.Com– Tapak Suci Putera Muhammadiyah (TSPM) berjaya di arena Pekan Olahraga Nasional XXI di Medan. Dari seluruh cabang yang dilombakan, atlet berbaju TSPM mengumpulkan 7 emas, 3 perak dan 9…

Pertama di Yogyakarta, Push Bike Digelar di Hotel, Peserta Mbludak
ZonaJogja.Com – Bakal ada acara seru untuk anak-anak di Loman Park Hotel Yogyakarta. Bekerjasama dengan Tiger Bike Event Organizer, Loman Park akan menjadi lokasi penyelenggaraan Loman Push Bike Race 2024….

by.U Gelar Turnamen Futsal Nasional, Diikuti 912 Sekolah di DIY dan Jateng
ZonaJogja.Com – by.U kembali menggelar seri pertandingan futsal antar pelajar bergengsi tingkat nasional di Yogyakarta, Surakarta, Tegal dan Purwokerto. Pertandingan ini diselenggarakan September hingga Oktober 2024. Piala by.U adalah pertandingan…

Disdikpora Kota Yogyakarta Serahkan 207 Tropi, Ratusan Pelajar Ikuti P5
ZonaJogja.Com – Ratusan pelajar memeriahkan Gelar Pelajar Pemuda di Lapangan SMP Negeri 1 Kota Yogyakarta (9/9/2024). Acara ini sekaligus memperingati hari jadi SMP 1 Yogyakarta ke-82. Disemarakkan dengan pentas musik,…

Sekda Aman Yuriadijaya Buka POR Siswa, Diikuti 1.536 Pelajar se-Kota Yogyakarta
ZonaJogja.Com – Ribuan pelajar SD dan SMP di Kota Yogyakarta mengikuti Pekan Olahraga (POR) Siswa Kota Yogyakarta. Kegiatan yang dilaksanakan 3-7 September 2024 ini merupakan upaya Pemkot Yogyakarta membina potensi…

Lantian Juan Juara Umum Trial Game Dirt Seri III di Yogyakarta, Acaranya Sukses, Penonton Melimpah
ZonaJogja.Com – Trial Game Dirt 2024 seri III di Yogyakarta telah berakhir. Lantian Juan sukses meraih gelar juara umum setelah meraih poin 50. Pebalap dari Tim Rizqy Motorsport ini menorehkan…

Catat, Trial Game Dirt 2024 Bakal Digeber 23-24 Agustus di JEC
ZonaJogja.Com – Kejuaraan balap motocross bergengsi Trial Game Dirt 2024 Seri Ketiga bakal digelar di Yogyakarta, 23-24 Agustus 2024. Lokasinya di Sirkuit Lapangan Jogja Expo Center (JEC). Seri ketiga ini…

UKM Taekwondo UAD Memang Jagoan, Borong 35 Medali pada Dua Kejuaraan di Bulan Agustus
ZonaJogja.Com – Atlet UKM Taekwondo Universitas Ahmad Dahlan (UAD) memang jagoan. Mereka baru saja unjuk gigi di ajang UGM Taekwondo Championship dan Heroes Taekwondo International Championship. Meraih total 35 medali…

Afnan Hadikusumo: Permainan PSIM Bagus, Berpotensi Masuk Liga I
ZonaJogja.Com – Ribuan orang menyaksikan pertandingan eksibisi PSIM Yogyakarta dengan PSPS Pekanbaru di Stadion Mandala Krida (18/8/2024). Calon Walikota Yogyakarta, Afnan Hadikusumo memuji penampilan pemain PSIM. “Permainannya bagus. Enak ditonton,”…

IMI Gelar Kejurnas Adventure Offroad di Sukabumi, Offroader Aziz Yuriyanto Juara 2
ZonaJogja.Com – Offreader asal Sleman, Aziz Yuriyanto menyabet juara 2 Kelas G2 Kejuaraan Nasional Adventure Offroad Ikatan Motor Indonesia (IMI) putaran 1 tahun 2024. Kejuaraan digelar di Sirkuit Hidzie, Kabupaten…

MilkLife Soccer Challenge 2024 Berakhir Sukses, Penonton Berjubel, Semua Senang
ZonaJogja.Com – MilkLife Soccer Challenge – Yogyakarta Series 1 2024 berakhir dengan lancar, sukses dan membius ratusan penonton di Stadion Tridadi, Sleman. Hasilnya, SD Negeri Ungaran 1 B Yogyakarta menjadi…

41 Tim Berlaga di MilkLife Soccer Challenge, DIY jadi Barometer Sepakbola Putri di Indonesia
ZonaJogja.Com – Sebanyak 41 tim mengikuti MilkLife Soccer Challenge –Yogyakarta Series 1 2024 di Stadion Tridadi, Sleman, 25-28 Juli 2024. Terdiri 13 tim Kategori Usi 10 dan 28 tim KU…

Saksikan, MilkLife Soccer Challange di Stadion Tridadi Sleman
ZonaJogja.Com – Bakti Olahraga Djarum Foundation bersama MilkLife menyelenggarakan “MilkLife Soccer Challenge – Yogyakarta Series 1 2024”. Turnamen sepakbola ini digelar di Stadion Tridadi, Sleman, 25 Juli hingga 28 Juli…